Cara Membuat Anak yang Baik dan Benar – Anak merupakan dambaan setiap pasangan yang
telah menikah, karena salah satu tujuan pernikahan adalah untuk mendapatkan
keturunan. Tetapi tidak semua pasangan bisa langsung mendapatkan keturunan. Ini
bisa disebabkan karena beberapa hal, bisa karena faktor hormon di dalam tubuh,
bisa juga karena proses pembuatannya kurang tepat.
Di sini akan kita bahas bersama bagaimana
Cara Membuat Anak yang Baik dan Benar.
1.
Makanlah makanan yang penuh gizi
Makanan yang bergizi di sini sangat
berperan penting, karena sperma yang dihasilkan adalah berasal dari sari
makanan yang dimakan. Semakin banyak memakan makanan yang bergizi maka kualitas
sperma dan ovum akan semakin baik.
Sebelum berhubungan keadaan pasangan
harus stabil, tidak boleh lapar, tidak boleh juga terlalu kenyang. Jadi makan
secukupnya saja.
2.
Olahraga yang teratur dan istirahat yang cukup
Olahraga sangat membantu untuk
membugarkan kembali stamina seseorang, apalagi olahraga ini dilakukan bersama
dengan pasanagan. Bisa dengan jogging bersama, pergi ke gym bersama, ataupun
renang bersama. Jangan lupa istirahat yang cukup setelah berolahraga.
3.
Carilah masa subur
Cara menghitung masa subur atau ovulasi
adalah sebagai berikut:
-
Tentukan tanggal awal bersihnya dari menstruasi setiap bulannya, misalkan tiap
tanggal 5
-
Tentukan tanggal akhir bersihnya (mulai menstruasi) setiap bulannya, misalkan
tiap tanggal 27
- Jadi formula/rumus masa subur:
((tanggal akhir)-(tanggal awal))/2 = n - Lalu (n) + (tanggal awal bersih) =
masa subur seorang perempuan
Hitungannya sebagai berikut: (27-5) / 2 =
11 11 + 5 = 16
Jadi setiap 16 hari setelah masa bersih
itulah masa subur atau ovulasi seorang perempuan., dengan kata lain dapat
dikatakan secara medis pada hari itu jika suami istri berhubungan, besar
kemungkinan akan menghasilkan janin, terlepas apakah itu bayi laki-laki atau
perempuan.
4.
Jika menginginkan anak laki-laki
Pada saat
berhubungan tersebut, maka wanita diharapkan mengeluarkan orgasme terlebih
dahulu. Dengan cara sesuai yang anda inginkan. Kemudian kosumsilah,
makan-makanan yang berdaging, protein, dan sebagainya. Berhubungannlah pada
tanggal 12 sampai 15, karena pada massa tanggal 12, sel telur sudah matang.
5.
Jika menginginkan anak
perempuan
Berhubunganlah
sebelum tanggal 12, karena jika sudah lewat dari 12, sel ovumnya sudah matang.
6.
Doa
Jangan lupa anda berdoa bersama
pasangan anda, baik sebelum berhubungan, saat berhubungan, dan sesudah
berhubungan. Tentu saja anda menginginkan keturunan yang baik-baik.
Demikian tips Cara membuat
anak yang baik dan benar. Tetaplah semangat dan berusaha untuk yang belum
mendapatkannya. Bagi yang sudah dapat, jangan lupa share ilmunya ya?
Cara Membuat Anak yang Baik dan Benar
4/
5
Oleh
Anonymous