5 Sebab Kenapa Banyak Orang Belum Kaya - Hampir 97% orang di muka bumi ini masih
sering merenung kenapa aku ni ko belum kaya? Ko orang lain kaya tetapi aku
tidak? Ini sering sekali ditanyakan orang-orang yang bingung dengan keadaannya
sekarang.
Dari sekian banyak buku-buku,
seminar-seminar dari para master bisnis, dapat disimpulkan ada 5 sebab
kenapa banyak orang belum kaya. Berikut penjelasannya:
1.
Anda tidak pernah terfikir bahwa itu bisa kaya
Karena banyak orang kaya, pada awalnya
mereka percaya bahwa mereka suatu hari akan menjadi orang kaya. Tetapi banyak
orang di sekitar kita, mereka tidak terfikirkan kaya. Mereka jangankan bermimpi
untuk kaya, bisa makan saja sudah cukup kata mereka. Kita ini bukan ditakdirkan
menjadi orang kaya, orang kaya itu hanya orang2 tertentu, bukan seperti kita,
kata mereka.
Kata2 negatif seperti itu, jika diulang2
dari kecil hingga dewasa akan menjadi system kepercayaanmyang mengakar di dalam
mindset Anda.
2.
Anda tidak pernah memutuskan untuk menjadi
orang kaya
Sukses adalah sebuah keputusan, gagal
adalah sebuah keputusan. Jika anda memutuskan untuk tidak menjadi orang kaya,
maka Anda tidak akan pernah kaya. Tetapi jika Anda memutuskan hari ini untuk
menjadi orang kaya, maka Anda akan siap menghadapi halangan dan tantangan untuk
menjadi orang kaya. Jika anda sudah memutuskan, maka Anda akan mempunyai tekad
yang kuat.
Seperti contoh yang terjadi di Indonesia,
ada seseorang yang ingin pergi ke Jakarta tetapi dia tidak memiliki uang untuk
membeli tiket, maka ia menyelinap melalui roda pesawat. Berita ini sudah
menggemparkan dunia. Jika tekad sudah bulat, halangan apapun akan lewat.
3.
Anda suka menunda
Anda suka sekali mencari alasan. Orang
kaya itu walaupun sudah tidak ada jalan, mereka akan tetap cari jalan.
4.
Kurang pengetahuan dalam manajemen keuangan
Banyak sekali orang kaya di dunia ini
mereka jatuh bangkrut. Karena apa? Bukan karena mereka tidak bisa menghasilkan
uang, tetapi berapa pun uang yang mereka hasilkan akan selalu habis. Robert
Kiyosaki mengatakan “Kekayaan itu berasal bukan dari berapa uang yang dapat
dihasilkan, tetapi berapa uang yang dapat disimpan.” Kunci orang kaya adalah
dia bisa menyimpan uangnya.
5.
Anda tidak mempunyai GOALS
Anda tidak mempunyai tujuan yang jelas
dalam hidup Anda. Orang sukses itu pada saat mencapai satu tujuan, dia tidak
akan berfoya-foya. Dia akan mengejar goals yang lain, goals yang baru.
Itulah 5 sebab kenapa banyak orang
belum kaya. Tetap semangat dalam mengejar impian Anda.
Salam pengusaha Muda!!!
Baca juga: Jadi Kaya dalam 5 Menit
Referensi:
SuccessBefore30
5 Sebab Kenapa Banyak Orang Belum Kaya
4/
5
Oleh
Anonymous